Tingkatkan Keselamatan Perjalanan KA, Daop 8 Surabaya Operasikan “Jembatan Putar” di Stasiun Bangil
SURABAYA, 7 FEBRUARI 2025 – PT Kereta Api Indonesia (Persero) Daerah Operasi 8 Surabaya terus menunjukkan komitmen dalam meningkatkan keselamatan perjalanan KA. Pada Jumat (7/2), KAI Daop 8 Surabaya menggelar Do’a Bersama terkait pengoperasian “Jembatan Putar” yang berada di Stasiun…