Selandia Baru: Paspor Terpisah Kepulauan Cook Hanya untuk Negara Merdeka
gedung parlemen kepulauan Cook Avarua, 23 Desember 2024-Pemerintah Selandia Baru telah menolak usulan Kepulauan Cook untuk memiliki paspor terpisah bagi warganya. Kepulauan Cook, negara Pasifik dengan pemerintahan sendiri, ingin memiliki paspor sendiri sambil tetap mempertahankan kewarganegaraan Selandia Baru. Perdana Menteri…