Green Hydrogen Plant Pertama di Indonesia Resmi Beroperasi
Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) bersama dengan PT PLN Persero meresmikan pengoperasian green hydrogen plant (GHP) atau kilang hidrogen hijau pertama di Indonesia yang berlokasi di kawasan Pembangkit Listrik Tenaga Gas Uap (PLTGU) Muara Karang, Jakarta (Senin, 9/10)….
Kementerian ESDM Apresiasi Langkah Cepat PLN Hasilkan Green Hydrogen sebagai Plant Pertama di Indonesia
Jakarta PLN yang sudah mampu memproduksi green hydrogen melalui Green Hydrogen Plant (GHP) pertama di Indonesia, yang berlokasi di kawasan Pembangkit Listrik Tenaga Gas Uap (PLTGU) Muara Karang, Jakarta. Bahkan GHP yang dikembangkan melalui subholding PLN Nusantara Power ini mampu memproduksi…